Posted by: p4mristkippgrisda | September 15, 2011

KONTES LITERASI MATEMATIKA (KLM)

LOMBA MATEMATIKA


NAMA  LOMBA :

KONTES LITERASI MATEMATIKA dan SEMILOKA tentang PISA

PENYELENGGARA :

  1. Pendidikan Matematika,  Program Pasca Sarjana, Universitas Sriwijaya
  2. Panitia Lokal Padang
  3. Panitia Lokal Jogjakarta
  4. Panitia Lokal Bandung
  5. Panitia Lokal Surabaya
  6. Panitia Lokal Banjarmasin
  7. Panitia Lokal Makasar

WAKTU PELAKSANAAN

19 November 2011 (Babak Penyisian tiap rayon)

28 November 2011 (Babak Grand Final di Jakarta)

PESERTA

  • Seminar diikuti oleh para guru dan kepala TK, SD/MI, SMP/MTS, SMA/MA, SMK baik negeri maupun swasta, pengawas sekolah, pejabat Diknas, dosen, mahasiswa dan umum. (untuk rayon Sumsel)
  • KLM diikuti oleh siswa SMP/MTs di tiap-tiap Rayon

BENTUK KEGIATAN

  1. Kontes literasi matematika diikuti oleh perseorangan
  2. Semiloka (untuk rayon Sumsel)

BIAYA PENDAFTARAN

  • Seminar (untuk rayon Sumsel)
  1. Peserta umum : Rp. 120.000
  2. Peserta guru/mahasiswa : Rp. 100.000
  • Kontes Literasi matematika (untuk rayon Sumsel)

Perorangan : Rp. 75.000 (termasuk buku puisi matematika)

FASILITAS

  • Untuk Semiloka
  1. Seminar kit
  2. Sertifikat
  3. Makan siang
  4. Snack
  • Untuk KLM
  1. Juara 1 dan 2 : piala, uang pembinaan, sertifikat, dan akan diikutsertakan dalam Grand Final tingkat nasional di Jakarta
  2. Asal sekolah juara 1, 2, dan 3 diberi sertifikat
  3. Juara 3: piala, uang pembinaan, dan sertifikat
  4. Snack dan makan siang
  5. Sertifikat bagi 1 guru pendamping tiap sekolah

SEKRETARIAT

Panitia KLM ke-2 dan Semiloka PISA

Pendidikan Matematika,  Program Pasca Sarjana, Universitas Sriwijaya

Jln padang selasa no. 544 bukit besar Palembang 30139

PENDAFTARAN

Pembayaran biaya pendaftaran dapat dilakukan langsung ke panitia atau melalui rekening:

Bank SUMSEL BABEL a/n DINA RENITA Nomor Rekening: 171-01-04452

CONTAK PERSON

  1. Haris Kurniawan         (081367794456)
  2. Dina Renita                 (085273371156)

Leave a comment

Categories